Cara Memberi Pengarahan Anak Usia Dini

ditulis oleh : Bimbel Anak Thursday, 21 August 2014 0 comments
Aktifitas Berdagang Mainan  
Hampir disetiap tempat bimbingan belajar anak pasti di gerbang pintu masuk banyak sekali ditemukan pedagang yang menjual beraneka macam dagangan. Ada yang menjual makanan ( bakso, bubur, kue, burger, ketoprak ) ada juga yang menjual mainan ( mainan anak cewek dan cowok serta asesoris buat rambut anak cewek ).

Jika si anak dibiasakan oleh orangtuanya untuk membeli jajanan di depan sekolah setiap harinya, maka yang tujuan awalnya si anak berangkat ke sekolah akan tidak sama dengan yang kita harapkan. Kita sebagai orangtua berharap bahwa anak berangkat ke sekolah adalah untuk menimba ilmu, untuk menambah pengetahuannya tetapi si anak memiliki tujuan lain yaitu berangkat ke sekolah untuk memperbanyak koleksi mainannya. Sudah beda kan mah????



Bagaiman caranya agar tujuan si anak untuk berangkat ke sekolah sesuai dengan harapan orangtua, bukan karena ada tujuan / maksud yang lain.

Makanan giling-giling
Cara memberi pengarahan kepada anak yang masih usia dini tidak bisa disamakan dengan anak yang sudah berumur 7 tahun keatas. Pada usia dini tersebut si anak memang dalam proses yang lagi kritis kritisnya, yaitu masa dimana anak memang benar benar ingin tahu dalam segala hal. Jika orangtua selalu menuruti segala sesuatu yang diinginkan anak maka hal ini akan membuat anak menjadi pribadi yang kurang baik tentunya.

Sebelum berangkat ke sekolah berilah pengertian kepada anak dengan halus dan lembut. "Ke sekolah adalah untuk mencari ilmu nak, biar menjadi anak yang pintar. Kalau ke sekolah hanya untuk jajan maka darimana kita akan menjadi pintar nak? Janji ya untuk tidak jajan lagi kalau nanti sudah sampai di sekolah..."

Hanya dengan kata-kata tersebut mungkin si anak sudah bisa mengerti. Semuanya tergantung dari cara mama untuk mengungkapkannya. Tidak perlu menggunakan suara keras apalagi main tangan ke anak.


Adanya komunikasi langsung antara orangtua dan anak akan semakin membuat hubungan menjadi lebih baik. Anak juga akan merasa diperhatikan dan orangtua juga akan merasakan kepuasan jika segala sesuatunya tercapai sesuai dengan yang diharapkan.  Semoga bermanfaat mah..
SEO Reports for blogmamaqiral.blogspot.co.id

Kumpulan ArtikelWarningWarningkumpulan artikel merupakan artikel terkait lainnya yang ada hubungannya dengan Label dari artikel tertentu

Aneka Tips


Judul: Cara Memberi Pengarahan Anak Usia Dini
Ditulis oleh Bimbel Anak
Rating Blog 5 dari 5
DENGAN ADANYA ARTIKEL DIATAS SEMOGA BISA MEMBERI SEBUAH GAMBARAN ATAU PEMIKIRAN YANG LAIN, APABILA ANDA MENYUKAI MOHON UNTUK DICANTUMKAN LINK Dibawah ini

SUMBERNYA:
http://blogmamaqiral.blogspot.com/2014/08/cara-memberi-pengarahan-anak-usia-dini.html
"Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk membaca artikel ini"

Peringatan KhususWarningWarning("Mohon maaf desain web/blog bukan untuk seluler atau mobile").

0 comments:

Post a Comment

Terima kasih telah berkomentar dengan sopan di blog saya Bimbingan Belajar Anak | Cara Memberi Pengarahan Anak Usia Dini | ,semoga dengan budaya berkomentar akan lebih membangun perkembangan dari blog saya Bimbingan Belajar Anak dan apabila ada artikel yang salah ataupun kurang kedepannya akan diperbaiki lagi, ataupun bisa anda tambahkan melalui komentar dibawah ini .


photo of Sri
Sri Paryati @mbak siphe | Google
Bimbingan Belajar Anak

Arsip blog

  • Artikel Blog Ini di RSS feed | With feeds feedburner Blog In here !!!
  • Pengikut / Ikuti perkembangan Blog | Follower and Sign in with Google friends
  • Kumpulan Artikel Berita Indonesia | Collection of Indonesian News Articles
  • Buku tamu dan kunjungan blog | Visit and Blogwalking in here
  • Perkembangan Anak Usia Dini | Early childhood development
  • | Contact Email | Disclaimer | TOS/T$C | Prifacy Policy | Copyright of 2016 | Bimbingan Belajar Anak | My Ping in TotalPing.com |